Pulau Mandiri Energi: Inovasi Energi Terbarukan dan Peran Pendidikan dalam Mewujudkan Ekonomi Berkelanjutan di Indonesia Andi Nur Oktafiana·September 8, 2024Pendahuluan Indonesia, negara kepulauan terbesar di dunia, menghadapi tantangan serius dalam transisi menuju energi berkelanjutan. Ketergantungan tinggi pada...ekonomi berkelanjutanEnergi BersihEnergi TerbarukanPulau Mandiri Energi0 Komentar·dibaca normal 6 menit
Menginspirasi Perubahan: Dari Desa Bali hingga Pemberdayaan melalui Plastik Indah Christiani Sinaga·September 8, 2024Artikel ini membahas bagaimana pendidikan berkualitas dan inovasi dapat berkolaborasi untuk mencapai Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs). Menggunakan contoh dua tokoh inspiratif dari Bali, I Gede Andika Wera Teja, pendiri Jejak Literasi Bali, dan Putu Eka Darmawan, penggagas Rumah Plastik Mandiri—artikel ini menggambarkan upaya mereka dalam memajukan pendidikan dan mengatasi masalah lingkungan. Jejak Literasi Bali menyediakan pendidikan inklusif dengan metode unik, termasuk pembayaran dengan sampah plastik, sementara Rumah Plastik Mandiri mengubah limbah plastik menjadi produk bernilai tinggi, menciptakan lapangan kerja, dan mendukung ekonomi lokal. Integrasi antara pendidikan dan inovasi ini diharapkan dapat mempercepat pencapaian SDGs dan menciptakan masa depan yang lebih inklusif dan berkelanjutan. ekonomi berkelanjutaninovasi sosialJejak Literasi BaliKisah InspiratifKreativitas dan PendidikanPendidikan berkualitasPengelolaan Sampah PlastikRumah Plastik Mandiri0 Komentar·dibaca normal 3 menit
Membangun Generasi Pemimpin Masa Depan: Inovasi Pendidikan Menuju Ekonomi Berkelanjutan salamet herianto·September 7, 2024Pendidikan bukan hanya sekadar transfer pengetahuan, tetapi juga merupakan kunci dalam membangun pondasi masa depan yang lebih baik....ekonomi berkelanjutaninovasi pendidikanPendidikan0 Komentar·dibaca normal 4 menit
Membangun Generasi Inovator melalui Pendidikan untuk Ekonomi Berkelanjutan Catherine Pamela Felita·Agustus 27, 2024Ekonomi berkelanjutan adalah tujuan global yang semakin mendesak di tengah tantangan lingkungan dan sosial. Konsep ekonomi hijau dan Net Zero Economy menekankan pentingnya keberlanjutan dan pengurangan emisi karbon dalam kegiatan ekonomi. Namun, keberhasilan transisi ini sangat bergantung pada pendidikan inklusif dan inovasi teknologi. Pendidikan berkualitas, terutama dalam bidang STEM, menjadi fondasi utama dalam membangun generasi inovator yang sadar akan keberlanjutan. Di Indonesia, upaya untuk meningkatkan akses pendidikan dan mendorong inovasi teknologi sangat penting untuk mendukung pembangunan ekonomi hijau dan berkelanjutan.ekonomi berkelanjutanEkonomi Hijauinovasi pendidikanpembangunan ekonomiPendidikansustanaible goals0 Komentar·dibaca normal 2 menit