The Green Leap Forward: Menyongsong Indonesia yang Makmur dan Lestari Melalui Kebijakan Industri Hijau Rayhan Prabu Kusumo·Juli 22, 2021Kebijakan Industri Hijau lahir dari perdebatan klasik mengenai peran pemerintah dalam pembangunan ekonomi. Haruskah pemerintah mengikuti mandat Konsensus Washington untuk membatasi perannya dalam ekonomi dan menyerahkannya kepada kehendak pasar?Ekonomi HijauIndonesiaKebijakan IndustriKrisis Iklim0 Komentar·dibaca normal 6 menit
Melawan Plastik Niken Vidya Ambarwati·Juli 22, 2021Plastik sudah melekat dalam kehidupan manusia. Menanganinya harus dari berbagai lapisan terutama dari tiga pihak berikut yaitu konsumen, produsen, dan pemerintah. Mereka memegang pilar penting seperti keputusan terhadap produk tertentu atau pilihan pengemasan suatu produk. Tiap pihak memiliki kepentingan sendiri dalam menyuarakan pendapat atau memilih pengemasan yang tepat. Bagaimana tindakan yang tepat?e-commercekonsumenpemerintahplastikprodusenzerowaste0 Komentar·dibaca normal 4 menit
Mewujudkan Transisi Energi Terbarukan yang Berkeadilan Untuk Pembangunan Berkelanjutan di Indonesia Veronica Ayu Pangestika·Juli 22, 2021Energi memiliki peranan sentral di berbagai lini kehidupan manusia dewasa ini. Namun, penggunaan energi fosil yang dominan turut mengakselerasi proses perubahan iklim. Transisi menuju energi terbarukan yang berkeadilan hadir sebagai salah satu jalan untuk memitigasi dampak perubahan iklim, serta mewujudkan kesejahteraan bagi masyarakat.#BerandaInspirasi #KompetisiMenulisGreenerFuture @sdgacademy_id0 Komentar·dibaca normal 7 menit
BUMI DALAM KANTONG PLASTIK Vidya Ayuningtyas·Juli 22, 2021Plastik menawarkan kepraktisan semu yang ternyata menipu bagi masyarakat plastik itu sendiri. kepraktisan yang digadang-gadang mempermudah sebuah urusan, ternyata malah mempersulit kehidupan manusia itu sendiri dimasa yang akan datang.#BerandaInspirasi #KompetisiMenulisGreenerFuture @sdgacademy_id0 Komentar·dibaca normal 7 menit
Menyisir Masalah dan Solusi Penanganan Limbah Tambak Udang Budidaya di Indonesia Fadli Hafizulhaq·Juli 22, 2021Beberapa waktu yang lalu, warga kampung kami dibuat heboh oleh seekor buaya yang naik ke arah hulu sungai....limbahtambak udang0 Komentar·dibaca normal 6 menit
Memulihkan Sungai Citarum dengan Dongeng Dian Nugraha Ramdani·Juli 22, 2021Sungai Citarum pernah dinobatkan sebagai sungai terkotor di dunia, meski klaim baru-baru ini oleh Gubernur Jawa Barat Ridwan...CitarumDaerah Aliran SungaiDASKopiPelokalan SDGsPenghijauanPohonSDG AcademyTanaman2 Komentar·dibaca normal 5 menit
Tempe: Pangan Masa Depan yang Sudah Ada di Genggaman Putri Nur Aisyah·Juli 22, 2021Saat membicarakan masa depan dan inovasi kita cenderung membayangkan teknologi yang kompleks serta konsep-konsep yang rumit. Padahal, bisa jadi sesuatu yang ada sudah ada di genggaman kita merupakan cikal bakal masa depan. Salah satunya adalah tempe.Konsumsi dan produksi berkelanjutanPangan masa depanPelokalan SDGsTempe0 Komentar·dibaca normal 4 menit
Strategi Kebudayaan untuk Mengurangi Sampah Plastik Alif Syuhada·Juli 22, 2021Budaya di Indonesia sebetulnya sangat mendukung kesadaran ekologi. Ajaran nenek moyang kita menekankan pentingnya menjaga keseimbangan antara makrokosmos dan mikrokosmos. Keselarasan antara jagad gede (alam) dan jagad cilik (manusia) menjadi kunci ketentraman hidup.KeseimbanganKonsumen dan Produsen yang Sadar EkologiMakrokosmosMikrokosmosSampah Kantong Plastik0 Komentar·dibaca normal 5 menit
Menyambangi Masa Depan Pangan Indonesia dengan Nano Pangan Hayunda Lail Zahara·Juli 22, 2021Nanoteknologi mampu menyongsong ketahanan pangan Indonesia. Bagaimana bisa? ketahanan pangannanoteknologipertanian berkelanjutansdgs 120 Komentar·dibaca normal 7 menit
Generasi Muda Indonesia, Generasi Restorasi Satrio Adi Wicaksono·Juli 22, 2021Bulan Juni lalu, Perserikatan Bangsa-Bangsa telah secara resmi menetapkan dekade kedua abad ke-21 (tahun 2021-2030) sebagai Dekade PBB...IndonesiapemudaPohonrestorasiurundata0 Komentar·dibaca normal 6 menit
Permasalahan Sampah Sundus Mirrotin·Juli 22, 2021Kepulan asap hitam dan bau menyengat tercium pekat di kantor kami, pada suatu pagi. Dicari berasal dari manakah...sampah0 Komentar·dibaca normal 4 menit
Tiga Solusi Mengakhiri Wabah Sampah Plastik di Indonesia: Kearifan Lokal, Inovasi Modern, dan Rewards Muhammad Beni Saputra·Juli 22, 2021Pertengahan 2019 lalu jagat maya Indonesia dihebohkan oleh fenomena penggunaan daun pisang sebagai pembungkus sayuran dan buah-buahan di...0 Komentar·dibaca normal 7 menit
Zero Waste,Gaya Hidup Meminimalisir Sampah Demi Bumi yang Indah Putri Vadia·Juli 22, 2021Di era modern ini, gaya hidup zero waste perlahan akan menjadi tren. Isu-isu lingkungan hidup dampak dari kegiatan manusia kembali diangkat akan memberi perhatian pada masyarakat, mereka akan menerapkan gaya hidup zero waste untuk meminimalisir dampak limbah sampah.#BerandaInspirasi #KompetisiMenulisGreenerFuture @sdgacademy_id1 Komentar·dibaca normal 3 menit
Melawan Kapitalisme Demi Keseimbangan Triple Bottom Line (Planet, People, Profit) Anugerah Sam·Juli 22, 2021Timbulnya produksi besar - besaran disebabkan permintaan (demand) konsumer yang banyak sehingga terjadi eksploitasi sumberdaya alam. Jika terus - menerus dilakukan tanpa adanya pembaharuan dan perubahan pola kehidupan maka sumberdaya dapat habis dan lingkungan dapat tercemar. #BerandaInspirasi #KompetisiMenulisGreenerFuture @sdgacademy_id#ramahlingkungan #keseimbangan #keberlanjutan #ekonomi #sosial #alam #triple bottom line0 Komentar·dibaca normal 6 menit
Fenomena Krisis Air, Sanitasi dan Kebersihan (WASH) Zanna Aziza·Juli 23, 2021Air merupakan salah satu kebutuhan pokok manusia yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Semua orang pasti memanfaatkan penggunaan air...#BerandaInspirasi0 Komentar·dibaca normal 5 menit
Mewujudkan Kota yang Berkelanjutan: Apakah Akses Air Bersih dan Sanitasi di Indonesia Sudah Aman? Mey Wulandari·Juli 23, 2021Indonesia menjadi salah satu negara yang mengadopsi New Urban Agenda sebagai elemen penting untuk mengimplementasikan Cities for All. Hal ini sesuai dengan Sustainable Development Goals (SDGs) poin enam, yaitu menyediakan akses air bersih dan sanitasi bagi masyarakat pada tahun 2030. Akses air bersih dan fasilitas sanitasi yang layak adalah yang memenuhi standar kesehatan, dimana disertai dengan perilaku hidup bersih dan sehat. Lalu, bila akses air bersih dan sanitasi di Indonesia sudah layak, apakah dapat dikatakan sudah sudah aman?#BerandaInspirasi #KompetisiMenulisGreenerFuture @sdgacademy_id2 Komentar·dibaca normal 7 menit
Bergantung Pada Bumi Melani Retnaningtias·Juli 23, 2021Dibalik cita rasa cabai yang pedas menggigit dan aneka variasi kuliner, serta permintaan pasar yang terus meningkat, petani gurem yang menanamnya tak kunjung sejahtera. Saat ini petani gurem belum dapat diandalkan secara penuh karena banyaknya keterbatasan mulai dari modal, resiko ekonomi hingga ancaman krisis iklim.#BerandaInspirasi#KompetisiMenulisGreenerFuture#SDGPoin120 Komentar·dibaca normal 7 menit
Cara Mengurangi Penggunaan Plastik Evelyn Mulyani·Juli 23, 2021Menyadari fakta bahwa akhir-akhir ini telah terjadi penumpukan sampah yang berlebihan akibat dari kegiatan produksi dan konsumsi yang kurang bertanggung jawab, untuk itu entah sebagai pembeli dan penjual. kita perlu membenahi kegiatan produksi dan konsumsi agar lebih ramah lingkungan salah satunya dengan mendaur ulang sampah dan mengurangi penggunaan sampah dan menggantinya dengan alternatif yang lebih ramah lingkungan.#KurangiSampah #SDG #DaurUlang #SaveOurPlanet #SDG12 #Recycle #Reuse #SayangiBumi #Sustainability0 Komentar·dibaca normal 4 menit
Pembuatan Arang Briket sebagai Alternatif Pemanfaatan Limbah Kayu Im schreiben·Juli 25, 2021Dengan berkembangnya teknologi saat ini, telah ditemukan suatu cara untuk memanfaatkan kayu sebagai sumber bahan bakar yang lebih praktis dan mudah digunakan. Yaitu dengan mengolahnya menjadi arang briket. Arang briket merupakan suatu bahan bakar yang dibuat dengan menggunakan bahan tertentu yang dibentuk menjadi suatu padatan yang solid, kemudian dilakukan proses pengarangan.briket energi limbah kayu0 Komentar·dibaca normal 4 menit