Mewujudkan Pendidikan yang Berkualitas (Tujuan 4 SDGs) Melalui Kesetaraan Gender (Tujuan 5 SDGs) dan Berkurangnya Kesenjangan (Tujuan 10 SDGs) Sehubung dengan P5 (Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) Kurikulum Merdeka untuk Pembangunan yang Berkelanjutan. Apa yang Harus Dilakukan? Lailatul Mayhendra·Juni 30, 2024Pendidikan yang berkualitas merupakan PR besar bagi seluruh negara. Bahkan negara-negara maju sekalipun masih terus berusaha meningkatkan kualitas pendidikan di wilayahnya. Berbagai upaya dilakukan untuk mencapai pendidikan yang bermutu tinggi. Lalu bagaimana ikhtiar Indonesia dalam mewujudkan tujuan 4 SDGs yaitu pendidikan yang berkualitas? Faktor apa saja yang harus diperhatikan dan bagaimana implementasinya?#SDGS4 #P5 #projekpenguatanprofilpelajarpancasila #sdgsindonesia #sdgsatschool#sdgs5 #sdgs #genderequality #kesetaraangender #perempuankuat #perempuanhebatPendidikansdg10SDGs0 Komentar·dibaca normal 4 menit