Sekolah Cendekia BAZNAS Panen 9 Kwintal Jamur dalam 1 kali Siklus Tanam dawud Bachtiar·Februari 16, 2023Entrepreneurhip merupakan salah satu program khusus yang menjadi keunggulan Sekolah Cendekia BAZNAS, di sekolah bebas biaya tersebut seluruh...budidaya jamurentrepreneurshipjamur tiramsekolah cendekia BAZNAS0 Komentar·dibaca normal 1 menit
Puspita, Semangat Anak TKW Mengembangkan Potensi Diri dawud Bachtiar·Agustus 4, 2022Puspita, siswi yang sering menghabiskan waktu di teras masjid itu amat cinta akan Quran. Anak kedua dari tiga bersaudara yang lahir di tanah Jawara (Banten) ini bermimpi jadi penghafal Qur’an dan guru tahsin. Ia telah terdaftar sebagai siswa Cendekia BAZNAS sejak 5 tahun yang lalu, terbiasa dengan kehidupan homogen dan lingkungan religius yang menempanya selama masa belajar di Sekolah bebas biaya tersebut, ternyata menjadi jalan Allah membimbingnya untuk menjadi hafidzah melalui program Takhassus. sekaligus memberinya kesempatan untuk belajar menjadi guru tahsin bagi adik kelasnya, sebagaimana impiannya.sekolah cendekia BAZNAS0 Komentar·dibaca normal 2 menit
Aji Setiawan, Arus Baik Membawaku Berkembang dawud Bachtiar·Juli 7, 2022Aji Setiawan, anak kelahiran Kota Mangga (Indramayu) ini seakan mengalami betul apa itu behaviorisme dalam ilmu psikologi. Semua kesenangan dan impiannya dipengaruhi lingkungan kompleks Sekolah Cendekia BAZNAS.#cendkiabaznas #baznas #Unnessekolah cendekia BAZNAS0 Komentar·dibaca normal 1 menit
Fais Suhada Waroy, Mimpiku Untuk Papua dawud Bachtiar·Januari 14, 2022"Saya ingin menjadi dai di kampung halaman saya di Abepura Papua. Alhamdulillah Sekolah Cendekia BAZNAS membantu saya berada di jalur yang tepat untuk wujudkan mimpi itu," papuasekolah cendekia BAZNAS1 Komentar·dibaca normal 2 menit