Belajar dari Law of Ueki: Ubah Sampah Jadi Senjata Pelindung Melisa Nirmala Dewi·Oktober 11, 2021Sampah seringkali hanya dianggap sebagai barang tidak berguna yang tidak bisa dimanfaatkan kembali. Namun, dengan sedikit inovasi dan kreativitas, sampah bisa menjadi sumber solusi untuk menangani masalah iklim maupun untuk kesejahteraan manusia.ecoenzymelaw of uekisampahSDGswaste management0 Komentar·dibaca normal 4 menit