Karena kita semua, pernah menjadi korban. Cindy Maharani Indira Bangsawan·Desember 8, 2021Grooming merupakan suatu proses manipulasi orang dewasa kepada anak-anak untuk memenuhi hasrat seksualnya di kemudian hari. Kenaikan jumlah kasus kekerasan seksual yang diawali oleh Grooming sangat mengkhawatirkan dan Terselimuti hadir sebagai ruang aman untuk para korban Grooming khususnya Child Grooming.#ChildGrooming#SaveTheChildren0 Komentar·dibaca normal 4 menit