HARUS KEMANA PEREMPUAN MENCARI TEMPAT BERLINDUNG? Aura Shita·Desember 8, 2021Harus kemana perempuan mencari tempat berlindung? tengah lapor kesana-kemari tidak ada respon. Pun hanya dianggap permasalahan sepele belaka. "Diselesaikan secara kekeluargaan saja" Ucapnya. Lantas kami sebagai korban harus seperti apa? menerima keadaan?. Mari kita buat ruang aman sebagai tempat kita berlindung dari segala kekerasan dan pelecehan yang ada. Kami hanya menuntut keadilan terhadap kaum perempuan saja. Tegakkan kesetaraan gender! terutama bagi kaum perempuan.0 Komentar·dibaca normal 5 menit